Kamis, 02/05/2024 22:13 WIB
TAG : Fernando Sinaga
  • Di Rapat Paripurna DPD RI, Fernando Sinaga Kritik Koordinasi Kementerian ATR/BPN–KLHK

    Jum'at, 13/08/2021 17:39 WIB

    Di rapat paripurna itu, Wakil Ketua Komite I DPD RI, Fernando Sinaga menyampaikan berbagai temuan dan aspirasi masyarakat yang diperolehnya ketika melakukan reses di daerah pemilihannya (dapil), Provinsi Kalimantan Utara pada kurun akhir Juli sampai awal Agustus 2021 lalu.

  • DPD RI Minta Dilibatkan dalam Pembahasan RUU BUMDes

    Senin, 16/08/2021 17:36 WIB

    Wakil Ketua Komite I Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI), Fernando Sinaga mengapresiasi pernyataan Ketua DPR RI Puan Maharani yang memberikan informasi tentang perkembangan RUU BUMDes yang kini sedang dibahas pada tingkat pertama bersama pemerintah.

  • Fernando Sinaga Beberkan Langkah Komite I DPD RI Atasi Masalah Desa di Kawasan Hutan

    Selasa, 24/08/2021 16:07 WIB

    Salah satu akar persoalan saat ini adalah masih sangat banyak masyarakat berada di desa–desa dalam kawasan yang disebut “Kawasan Hutan” sehingga tidak mendapat pelayanan yang memadai dari pemerintah sebagai representatif negara. 

  • DPD Apresiasi Kesiapan Gubernur Banten Dukung Penguatan Bikameral

    Jum'at, 10/09/2021 15:49 WIB

    DPD RI sudah periode ke empat, namun keberadaannya seperti ada dan tiada. Banyak orang berkualitas di DPD, bahkan ada 18 orang alumni kepala daerah, namun kemampuan kredibilitasnya terjebak dalam rutinitas yang tidak tahu ke mana arahnya.

  • Keputusan MK Tak Mampu Hasilkan Bikameral yang Efektif dan Setara

    Kamis, 18/11/2021 20:39 WIB

    Sayangnya, kelima cita–cita DPD ini tidak berjalan efektif. Hal ini disebabkan lemahnya kewenangan DPD RI dalam sistem bikameral. Karena itu penguatan sistem bikameral yang efektif dan setara merupakan agenda kita bersama, bukan hanya DPD RI, tetapi juga daerah. Saya yakin walaupun daerah dipimpin oleh Kepala Daerah yang berasal dari parpol yang beragam tetapi tetap berkeinginan agar DPD RI diperkuat.

  • Fokus Bahas RUU IKN, Pemerintah Harus Stop Manuver Pengembang Besar

    Kamis, 09/12/2021 19:37 WIB

    Hal ini menunjukan telah adanya kemauan politik dan konsensus politik diantara Pemerintah, fraksi–fraksi di DPR dan kami di DPD RI untuk memindahkan IKN ke Kaltim.

  • Komite I DPD: Permasalahan Tata Ruang Di Indonesia Harus Segera Diselesaikan

    Senin, 24/01/2022 18:27 WIB

    Komite I DPD RI menilai saat ini di berbagai daerah masih terjadi persoalan tata ruang. Adanya kegiatan alih fungsi lahan yang tidak terkontrol, menyebabkan kerusakan lingkungan dan mengancam perwujudan ketahanan pangan nasional. Padahal sejak 25 tahun lalu, Indonesia sudah memiliki UU No. 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang.

1